Page 75 - MODUL AJAR_Neat
P. 75

bawah sesuai dengan urutan komponen diatas).
















                       7.  Klik  2  kali  pada  distance  rule,  pada  kolom  pertama  isikan  label  dengan  A1

                          dan  position  diisikan  angka  0  pada  kolom  kedua  isikan  label  dengan  A2  dan
                          position diisikan dengan angka 100. kemudian klik "ok".

                               Hasilnya maka akan muncul tulisan A1 terletak di sebelah paling kiri dan A2

                         terletak dipaling kanan.
                               Keterangan: Label A1 dan A2 bukanlah sebuah ketentuan, label bisa diisikan

                         sesuai  keinginan  kita.  bisa  dengan  SEL1,  dan  SEL2  atau  A  dan  B  dll.  Label
                         digunakan  untuk  menghubungkan  distance  ruler  dengan  make  switch  sehingga

                         terkoneksi. Sedangkan angka 0 dan 100 adalah jarak letak posisi limit switch dari

                         pangkal silinder, angka dapat divariasikan sesuai kebutuhan.































                                                             70
   70   71   72   73   74   75   76   77   78   79   80