Page 14 - Modul Pembelajaran fitria fiks sukses_FIKSS
P. 14

Siswa diminta untuk mengerjakan lembar kegiatan


               yang  terdapat  pada  e-modul  sesuai  dengan  sintaks



               problem based learning, sebagai berikut:


               1. Orientasi Siswa Terhadap Masalah


                       Siswa  diminta  untuk  mempelajari  dan  mengamati



                   objek (gambar, video dan sebagainya) yang terdapat


                   pada e-modul


               2. Mengorganisasi Siswa Untuk Belajar


                       Siswa  diarahkan  untuk  melakukan  penyelidikan



                   dalam memecahkan permasalahan yang terdapat pada


                   e-modul



               3. Membimbing Penyelidikan Individual Maupun Kelompok


                       Siswa  diminta  melakukan  penyelidikan  dalam


                   diskusi  kelompok  untuk  memecahkan  masalah,


                   menemukan serta membentuk konsep sebagai hasil   -
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19