Page 16 - Modul Pembelajaran_fitria sukses
P. 16
Hal apa yang terlintas olehmu setelah melihat video diatas?
Kegiatan diatas merupakan salah satu contoh kasus yang pernah kita
jumpai dan berdampak pada kehidupan lingkungan sekitar. Menurutmu
jenis pencemaran apa yang terjadi dalam video tersebut? Mengapa hal
tersebut dapat terjadi dan apa dampak bagi lingkungan sekitar? Serta
apa solusi yang kamu tawarkan untuk mengatasi hal tersebut?
Kemukakanlah masalah yang kamu temukan dari video diatas!
Bentuklah kelompok diskusi beranggotakan 5-6 orang dalam
setiap kelompok. Setelah itu diskusikanlah bersama anggota
kelompokmu rencana solusi yang akan diberikan untuk menyelesaikan
masalah dengan cara membuat jawaban dari rumusan masalah yang
telah dibuat pada tahap orientasi masalah diatas!