Page 15 - TITRASI
P. 15
F. Penilaian Diri
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jujur dan bertanggung jawab!
JAWABAN
NO PERTANYAAN
YA TIDAK
1 Saya dapat menghitung kadar atau konsentrasi asam atau
basa dengan menggunakan prinsip reaksi penetralan.
2 Saya dapat menghitung kadar atau konsentrasi asam atau
basa dengan menggunakan data hasil titrasi asam basa.
3 Saya dapat menganalisis data hasil titrasi asam basa
4 Saya dapat merancang percobaan titrasi untuk
membuktikan kandungan asam cuka pada cuka makan.
Catatan :
Bila ada jawaban "Tidak", maka segera lakukan review pembelajaran, terutama pada
bagian yang masih "Tidak". Bila semua jawaban "Ya", maka Anda dapat melanjutkan ke
pembelajaran berikutnya.
@2020, SMA Kimia KD 3.11 14