Page 12 - Islam-BS-KLS-IV
P. 12
Ayo Bermain! Ayo Bermain, Ayo Bertepuk, Ayo
Bernyanyi
Ayo Bertepuk! adalah kegiatan relaksasi
yang berisi permainan edukasi,
bernyanyi, bertepuk, atau pantun
Ayo Bernyanyi!
sebagai penguatan materi.
Pesan Moral
Pesan berupa hadis Nabi
Pesan Moral Muhammad saw. atau kalimat
hikmah ulama untuk menanamkan
nilai-nilai moral bagi peserta didik.
Aku Tahu Aku Bisa
Adalah kegiatan refleksi terhadap
Aku Tahu, Aku Bisa penguasaan materi setelah
selesai dalam satu bab.
Sikapku
Adalah kegiatan refleksi terhadap
perubahan sikap spiritual dan
Sikapku sosial peserta diidk setelah
mengikuti kegiatan pembelajaran
satu bab.
Ayo Kerjakan
Adalah kegiatan penilaian di
Ayo Kerjakan
akhir bab dan sekaligus menjadi
penilaian harian.
Pengayaan
Adalah kegiatan tindak lanjut
Pengayaan
untuk memperdalam dan
memperluas materi pelajaran.
xii