Page 2 - flip_Neat
P. 2

KATA PENGANTAR
                       Puji  dan  syukur  dipanjatkan  kepada  Tuhan  Yang  Maha  Esa  karena  berkat  dan

               rahmatNya  penulis  masih  diberikan  kesempatan  untuk  dapat  menyelesaikan  e-modul  yang
               berjudul “Ukuran Pemusatan Data” ini.  Tidak lupa juga penulis berterimakasih kepada Ibu

               Suci Fritsnoiry, S. Pd., M.Pd  sebagai dosen pengampu mata kuliah ini yang telah memberikan
               arahan dan bimbingannya sehingga e-modul ini bisa selesai sesuai waktu yang telah ditentukan.


                       E-modul ini berisi mengenai materi ukuran pemusatan data pada statistika dilengkapi

               dengan contoh soal, latihan soal, serta kuis yang akan dikerjakan oleh peserta didik. E-modul
               ini  ditujukan  kepada  seluruh  kalangan  yang  ingin  mempelajari  statistika  terutama  kepada

               peserta didik yang mempelajari materi ini di sekolah.

                       Namun,saya  sadar  masih  terdapat  kekurangan  dalam  menyusun  e-modul  ini,  oleh

               karena itu penulis memohon kritik dan saran yang membangun dari pembaca.  Penulis sangat

               berharap e-modul  ini akan berguna bagi pembaca. Akhir kata saya ucapkan terima kasih.










                                                                                       Medan. April 2023





                                                                                                   Penulis






















                                                            ii
   1   2   3   4   5   6   7