Page 2 - MODUL SEJARAH. SMKN 1 MAESAN
P. 2

MODUL  SEJARAH INDONESIA
                                                         BAB II

                         KEHIDUPAN MANUSIA DAN HASIL-HASIL BUDAYA MASYARAKAT
                                              PRA- AKSARA DI INDONESIA




               A.  Kompetensi Dasar
                   3.2  Menganalisis  kehidupan  manusia  dan  hasil-hasil  budaya  masyarakat  pra-  aksara
                         Indonesia
               B.  Indikator Pencapaian Kompetensi

                   1)    Menelaah corak kehidupan masyarakat pada zaman praaksara
                   2)    Menganalisis  hasil budaya masyarakat praaksaraberdasar- kan tipologinya

                   3)    Menganalisis teori asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia (Proto Melayu, Deutero
                         Melayu dan Melanesoid)

                   4)    Mengaitkan nilai-nilai budaya masyarakat praaksara dengan budaya masyarakat dalam

                         konteks kekinian
 C.            C. Tujuan  Pembelajaran

               Berdasarkan IPK di atas, maka setelah kegiatan pembelajaran Peserta didik  dapat :
                     1.  Setelah  berdiskusi  dan  menggali  informasi,  peserta  didik  akan  dapat  menjelaskan

                         pengertian pra aksara sesuai dengan buku teks secara santun.
                     2.  Setelah  berdiskusi  dan  menggali  informasi,  peserta  didik  akan  dapat  menjelaskan

                         peradapan awal di kepulauan Indonesia

                     3.  Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat membuat laporan
                         mengenai corak kehidupan masyarakat pada zaman praaksara dalam bentuk tulisan

                     4.  Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat menjelaskan asal-
                         usul nenek moyang Indonesia

                     5.  Setelah  berdiskusi  dan  menggali  informasi,  peserta  didik  akan  dapat  dalam  tulisan

                         tentang nilai-nilai dan unsur budaya yang berkembang pada masa zaman pra aksara
                         yang  masih berkelanjutan dalam kehidupan bangsa Indonesia


               D. Materi Pembelajaran

                   1.    Corak kehidupan masyarakat praaksara Indonesia

                   2.    Hasil kebudayaan masyarakat pra- aksara Indonesia
                   3.    Teori  tentang  asal-usul  nenek  moyang  bangsa  Indonesia  (ProtoMelayu,  Deutero

                      Melayu,dan Melanesoid)
   1   2   3   4   5   6   7