Page 22 - EMODUL PDF_Neat
P. 22

b.  Ovarium,  berjumlah  sepasang,  tergantung  pada  suatu  selaput  yang  disebut

                             Mesovarium.
                         c.  Oviduct, berjumlah sepasang, terletak di kiri dan kanan Ren, dan berbelit-belit.

                         d.  Corpus adiposum (badan lemak/Fat Body), berwarna putih kekuningan, terletak
                             di atas ovarium , merupakan persediaan makanan pada waktu musim  kawin.

                         e.  Testis, berjum lah sepasang berwarna putih kekuningan, tergantung pada suatu

                             salaput  yang  disebut  Mesorchium.
                         f.  Ductus Urospermaticus

                         g.  Vesica seminalis


                      3) Sistem  Respirasi (Respiratory System)

                      a.  Anura bernapas dengan insang pada waktu muda (tadpole) dan dengan paru-paru
                          dan kulit pada saat dewasa. Saluran pernapasannya terdiri dari :

                              •  Nares Anterius

                              •  Larynx yang mempunyai dua pita elastis yang disebut Corda Vocalis yang
                                 berada di dalam  Saccus Vocalis. Apabila udara dikeluarkan dengan cepat

                                 dari pulmo, maka Corda Vocalis akan bergetar dan menimbulkan suara.
                              •  Pulmo,  berjumlah  sepasang  dan  terletak  di  kiri  dan  kanan  Cavum

                                 Thoracalis.


                                    Petunjuk


                            • Kumpulkanlah  informasi  yang  berkaitan  dengan  masalah  yang

                               disajikan dan sesuai dengan rumusan masalah yang telah dibuat!

                            • Gunakanlah  literatur  atau  sumber  yang  valid  seperti  artikel  jurnal,
                               textbook,  internet,  dan  sumber  lain  yang  sesuai  untuk  membantu

                               menjawab rumusan masalah yang telah dibuat.

                            • Buatlah tabel seperti contoh pada tabel 1.3, kemudian isilah jawaban
                               anda

                            • Kirimkan jawaban anda melalui link Google classroom yang tersedia

                               dengan format Nama_NIM_ Kelas_Keg3.







                                                                                                       19
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27