Page 20 - Ruang Lingkup Kriya tekstil
P. 20
Kaos (T-shirt): bahan untuk
batik
Waterglass: untuk obat
bantu nglorod
e. Proses pembuatan produk batik
1) Produk batik tulis
Batik tulis adalah batik yang pelekatan lilinnya
menggunakan alat canting tulis, yaitu malam cair
dimasukkan dalam canting kemudian digoreskan
langsung dengan tangan mengikuti pola yang sudah ada
pada kain. Getaran jiwa yang teratur melalui tangan pada
saat menggoreskan malam dengan canting
menimbulkan kesan unik pada pola-pola yang ada pada
batik tulis. Adapun teknik pembuatan batik tulis adalah
sebagai berikut:
a) Memola
Memindahkan gambar pola dari kertas kedalam
kain yang akan digunakan untuk membuat batik.
b) Membatik atau melekatkan lilin
19