Page 20 - Siklus Hidrologi_Neat
P. 20

dikarenakan  adanya  proses  siklus  hidrologi.



                           Manfaat air yang  utama  bagi hewan  adalah


                           sebagai  pemenuhan  kebutuhan  makan  dan



                           minum.  Tidak  hanya  itu,  air  bahkan  juga



                           bermanfaat  sebagai  habitat  hidup  bagi



                           beberapa  hewan,  seperti  ikan,  udang,



                           kepiting, dan lain sebagainya.







                       c. Bagi Tanaman


                                   Air  hujan  yang  turun  ke  bumi  dan



                            meresap  ke  tanah  akan  mempengaruhi



                            pertumbuhan tanaman.




                                   Air  sangat  diperlukan  tanaman  dalam


                           proses fotosintesis. Dalam prosesnya, air akan



                           diserap  oleh  akar  untuk  dibawa  menuju  ke



                           daun  dan  diterima  oleh  jaringan  xylem  dari



                           batang.







                                                                                                                   11
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25