c. Pencemaran Air
Pembuangan sampah dan limbah ke
sungai, danau, dan laut dapat menyebabkan
pencemaran air. Pencemaran air kemudian
akan menghambat proses penguapan air
dalam siklus hidrologi. Pencemaran juga
memasukkan berbagai gas berbahaya ke
atmosfer, sehingga menyebabkan hujan asam.
19