Page 23 - E-MODUL SISTEM REGULASI UNTUK KELAS XI SMA
P. 23
Sistem Regulasi
b. Sistem Saraf Tak Sadar
Sistem saraf tak sadar terdiri atas sistem saraf simpatik
dan parasimpatik, seperti pada gambar berikut.
Gambar 4. Saraf simpatik dan saraf parasimpatik
Kedua saraf tersebut bersifa antagonis, jika saraf simpatik
menyebabkan kontraksi pada suatu efektor, parasimpatik
menyebabkan relaksasi pada efektor tersebut. Mekanisme
kerja seperti itu bertujuan untuk proses-proses di dalam
tubuh berjalan dengan normal.
E-Modul Biologi XI SMA