Page 20 - Modul interaktif IPAS SSI Permasalahan Lingkungan Kelas VI
P. 20

Foto pencemaran tanah
                                                 Sumber : iStockphoto



        4. Pencemaran Tanah

        Pencemaran tanah adalah suatu kondisi dimana zat-zat kimia masuk dan mengubah

        lingkungan tanah. Pencemaran ini biasanya terjadi akibat kebocoran limbah cair atau

        bahan  kimia  industri,  penggunaan  pestisida,  penimbunan  sampah,  serta  limbah

        industri yang langsung dibuang ke tanah secara tidak memenuhi syarat.

        Ciri-ciri tanah yang tercemar antara lain :

          1.  Hilangnya kesuburan

          2.  Keasaman tanah yang tidak seimbang

          3.  Mengeluarkan bau busuk

          4.  Mengandung berbagai kandungan logam berat atau sampah anorganik




            Penyebab pencemaran tanah

        Penyebab  pencemaran  tanah  tidak  jauh  berbeda  dengan  pencemaran  air  di

        antaranya adalah:

           1. Limbah domestik

        Limbah ini berasal dari pemukiman penduduk seperti pedagang, tempat usaha, hotel,

        bengkel  dan  lain-lain.  Kelembagaan  dari  perkantoran  baik  swasta  maupun

        pemerintahan.  Serta  tempat-tempat  wisata  seperti  resort,  kolam  renang,  taman

        bermain dan lain-lain.










                                                                                                              19
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25