Page 18 - D:\PRODUK\
P. 18
Perubahan Harga
Keseimbangan
Pergeseran kurva pemintaan ke kanan artinya adanya
kenaikan jumlah barang yang diminta. Apabila barang
penawaran tidak mengalami perubahan, maka akan
mengakibatkan kenaikan harga dan kenaikan jumlah
barang yang terjual ataupun terbeli.
Sebeliknya, apabila kurva permintaan bergeser ke kiri
artinya terjadi penurunan permintaan, sehingga harga
barang juga akan mengalami penurunan.
Sebelumnya Selanjutnya