Page 27 - E-Book Ekosistem Untuk Melatihkan Literasi Digital Peserta Didik Kelas X
P. 27

5.  Bioma Gurun

                                                                                               Curah hujan rendah
                                                                                                (<250 mm/tahun)



                                                                                             Ketimpangan suhu yang
                                                                                                           o
                                                                                                ekstrim (0-45) C


                                                                                                  Iklim kering



                                                                                                   Flora khas :

                                                                                             •  Kaktus (Cactaceae sp.)
                                                                                             •  Pohon Kurma
                                                                                                (Phoenix dactylifera)
                                                                                             •  Pohon Palem Doum
                                                                                                (Hyphaene thebaica)




                                                         Gambar 17. Bioma Gurun

                                             Sumber : https://www.nationalgeographic.org/

                                Bioma gurun menutupi sekitar 1/5 permukaan bumi. Bioma ini memiliki lapisan
                                                        Gambar 00. Ekosistem Laut
                         tanah yang bisa berpasir, berkerikil, atau berbatu, tergantung pada jenis gurunnya.
                                                   Sumber : https://www.wajibbaca.com/
                         Gurun biasanya mendapatkan curah hujan kurang dari 250 mm/tahun. Cuaca di gurun

                                                                                                 o
                         sangat ekstrim dimana suhu pada siang hari sangat panas (sampai 45 C) dan sangat
                                                                o
                         dingin  pada  malam  hari  (sampai  0 C).  Kelembapan  di  daerah  gurun  juga  sangat
                         rendah  dan  tanahnya  sangat  tandus  karena  lapisan  tanahnya  yang  sebagian  besar
                         berpasir yang kurang baik dalam menampung dan menyerap air. Gurun pasir memiliki

                         tingkat penguapan tinggi sehingga jarang vegetasi bisa tumbuh di bioma ini. Hanya

                         flora dan fauna tertentu yang memiliki adapatasi yang mendukung untuk bertahan

                         hidup  di  bioma  gurun  dengan  cuaca  yang  ekstrim.  Tumbuhan  yang  ditemukan  di
                         bioma  ini  umumnya  memiliki  batang  besar  untuk  menyimpan  cadangan  air,  akar

                         sangat panjang, berdaun kecil, dan berduri untuk mengurangi laju penguapan. Bioma

                         gurun banyak ditemukan di Amerika Utara, Afrika Utara, Australia dan Asia Barat.





                             E-book Interaktif Ekosistem untuk Melatihkan Kemampuan Literasi Digital         18
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32