4 Pemeriksaan Fungsi Rem Tromol
Periksa apakah silinder rem macet. Lepas tromol hanya pada rem yang sedang
diperiksa. Tromol roda-roda lain harus terpasang, agar torak – toraknya tidak
tertekan keluar.
Jagalah agar bantalan roda terhindar
kotoran !
10