Page 9 - Salinan dari E-Modul Matematika (2)_Neat
P. 9

Tabel  1.1  Representasi  perhitungan  nilai  dan  efek  performa  bagi  klub  dari  berbagai  proses
    pergantian


          Proses Pergantian Pemain                  Perhitungan Nilai           Efek Performa Bagi Klub




       Mendapatkan satu pemain
                                                           +(+1)                        Performa naik
       bagus

       Mendapatkan satu pemain
                                                           +(−1)                        Performa turun
       kurang bagus


       Mendapatkan satu pemain
                                                           −(+1)                        Performa turun
       bagus


       Mendapatkan satu pemain
                                                           −(−1)                        Performa naik
       kurang bagus




    Keterangan:

    Mendapatkan dilambangkan dengan tanda (+)
    Melepaskan dilambangkan dengan tanda (−)

    Kriteria pemain: Bagus (+) dan kurang bagus (−)



          Ayo Berdiskusi



       Selain proses pergantian pemain, terdapat pergantian dan sponsor juga untuk
       menentukan kualitas sebuah klub sepak bola. Berikut disajikan pada Tabel 1.2

       perhitungan nilai dan efek performa bagi klub dari proses pergantian pelatih

       dan sponsor.


















    Operasi Bilangan Bulat  |  9
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14