Page 13 - oke perbaikan E-modul Nelly Rima Santeri_2120132320003
P. 13

Kegiatan 1







                              A. Let’s study




               A. Pengertian Energi

                     Smartphone yang kita gunakana adakalanya tidak bisa digunakan


               ketika mengalami kehabiasan energi. Untuk bisa menggunakannya lagi

               kita perlu mengisi ulang energi smarthphone kita lagi dengan charger


               (  alat  isi  ulang  energi  pada  baterei  samrtphone).  Smarthphone


               memerlukan  energi  untuk  melakukan  usaha.  Begitu  juga  manusia,


               manusia  membutuhkan  energi  untuk  melakukan  kerja/usaha  seperti

               bergerak,  bernapas, mendorong benda, dan mengerjakan  banyak hal


               lainnya.  Energi  ada  dimana-mana.  Energi  menyebabkan  mobil  bisa

               melaju dengan cepat, pesawat bisa terbang, kapal bisa berlayar, dan


               Energi dapat menyalakan  semua peralatan listrik yang ada di rumah


               kita.



                              Energi merupakan kemampuan untuk melakukan



                                                     usaha (kerja).



                     Satuan energi dalam Sistem International (SI) adalah Joule (J).


               Satuan energi yang lain adalah kalor atau kalori yang biasa digunakan

               untuk  menyatakan  energi  panas  (kalor)  dan  energi  kimia  yang


               terkandung  pada  makanan.  Ada  dua  bentuk    energi,    yaitu    Energi


               kinetik  dan energi potensial.




        Computational Thinking                                                                     E – Modul Energi Dalam Sistem Kehidupan   13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18