Page 10 - COMPANY PROFILE RSPMC 2023
P. 10
FASILITAS MEDIS
RS PMC memiliki fasilitas yang dapat memenuhi kebutuhan pasien secara menyeluruh.
Fasilitas yang ada berbasis komputerisasi dan sistem on line sehingga mempercepat waktu
proses pelayanan kepada pasien. Fasilitas-fasilitas ini diselenggarakan secara optimal
dengan orientasi kepuasan pelanggan. Fasilitas- fasilitas yang tersedia di RS PMC adalah
sebagai berikut :
Rawat Jalan Homecare Vaksinasi
Instalasi Gawat Darurat Farmasi Homecare
Rawat Inap Ambulance Vaksinasi
ICU Fisioterapi
Kamar Operasi Laboratorium
Medical Check Up Radiologi (USG,Dental X-Ray)