Page 5 - KOMIK BOBA KEBUNGKUS
P. 5
Sesampainya disekolah, Dimas langsung menuju
kelas menduduki bangkunya. Ibu guru sudah
Assalamualaikum wr.wb, memasuki kelas dan memulai jam pelajaran.
Selamat pagi anak-anak… Silahkan berdo’a
terlebih dahulu dan setelah itu hari ini kita akan
membahas tentang bangun ruang
kubus,balok,bola,tabung,dan kerucut.
Waallaikumsalam Wr. Wb
Bismillahirrahmanirrahim
Robbi zidnii 'ilmaa, warzuqnii fahmaa Waallaikumsalam wr.wb Bu…
Bismillahirahmanirahim..
Aamiin ya Rabb. Aamiin.
Waallaikumsalam
wr.wb Bu…
Baik bu Berdoa
Mulai!!
Maaf, Bu. Apakah kita
bisa melihat contoh
Tentu saja, kali ini nyata dari bangun
kita akan ruang tersebut?
melakukan
pengamatan
langsung. Untuk
semua murid
silahkan menuju ke
lapangan!.
Para murid telah meninggalkan kelas
dan menuju ke lapangan sekolah.
Kita bisa mengamati benda-
benda di sebelah sana! Mari kita lihat bola di
lapangan sepak bola!
3 3