Page 17 - ilovepdf_merged (1)
P. 17

06                                                       Jelajah Indonesia
                              KHAZANAH ARSIP  MOW  |                                                                                                 Jelajah Indonesia



































































                                                                                                                                                                          Proses Pemugaran Candi Borobudur




























                   Proyek konservasi candi Borobudur tercatat sebagai


                   salah satu upaya konservasi terbesar di dunia,


                   menelan biaya lebih dari 20 juta dolar AS dengan


                   dukungan lebih dari 13 juta dolar dari Pemerintah


                   Indonesia dan sekitar 7,75 juta dolar dari kontribusi


                   internasional, serta melibatkan lebih dari 600 pekerja


                   lokal. Semua kerja keras ini terdokumentasi dalam


                   arsip yang luar biasa lengkap, berupa puluhan ribu


                   foto, gambar teknik, slide, film, hingga dokumen


                   resmi. Sehingga arsip konservasi Candi Borobudur


                   menjadi salah satu arsip konservasi paling lengkap


                   di dunia.












































                                                                                                                                                                          Sketsa Pemugaran Candi Borobudur
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22