Page 32 - E-MODUL TERMOKIMIA BERBASIS GDL
P. 32

E-Modul Termokimia


                                    Berbasis Guided Discovery Learning



                        Sistem juga  terdiri  atas  3 jenis,  untuk lebih  lanjut silahkan  saksikan

                        gambar berikut ini!!
















                     Gambar 5. Air dalam
                                                                                   Gambar 6. Air dalam
                              gelas
                                                                                           termos

                               AAAAAdAAAAABAE
                   https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fbobo.grid.id%2Fread%2F08680305%2Fanjuran-minum-6-gelas-air-sehari-benar-atau-tidak-
                   ya%3Fpage%3Dall&psig=AOvVaw1nFmVaKxy3gXClsIgYCBKl&ust=1683462518970000&source=images&cd=vfe&ved=0CBEQjRxqFwoTCKi1zbvZ4P4CFQ
                                                                                   https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fwww.belajarsampaimati.com%2F2013%2F04%2Fmengapa-air-dalam-termos-bisa-
                                                                                 terus.html&psig=AOvVaw1MMa9SiuDzJrdkVO0hHnat&ust=1683778573885000&source=images&cd=vfe&ved=0CBEQjRxqFwoTCMCrqO7y6f4CFQAAAAAdAAAAABAE


                                                Gambar 7. Air dalam botol
                                             https://alvawater.co.id/wp-content/uploads/2021/04/Cara-Membersihkan-Botol-Air-Minum-
                                                           yang-Berjamur.jpeg
                               Gambar-bambar  tersebut  merupakan  contoh  dari  setiap  jenis

                        sistem  yang  ada  di  kehidupan  kita  sehari-hari,  pada  gambar  5

                        menunjukan ada air di dalam gelas yang terbuka, gambar 6 menunjukan


                        air panas yang ada di dalam botol termos, dan gambar 7 menunjukan air

                        yang ada di  dalam  botol  minum biasa.  Ketiga  gambar  tersebut adalah

                        contoh  dari  sistem  terbuka,  sistem  terisolasi  dan  sistem  tertutup,

                        menurut ananda mana yang merupakan sistem terbuka, sistem tertutup

                        dan sistem terisolasi pada gambar tersebut?

                        Apa perbedaan setiap jenis sistem tersebut?

                        Tuliskan pendapatmu pada kolom hipotesis di bawah ini!!









                                             KLIK DISINI UNTUK MENJAWAB



                                                                                                    25

                                 Kelas XI SMA/MA                        Semester Ganjil
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37