Page 15 - LKS Usaha dan Energi Revisi Fix
P. 15

LKS FISIKA
                                                                                 SMA Kelas X Semester 2


                                Mari Tingkatkan Literasi Data






                       Setelah Ananda memahami rumus usaha, perhatikanlah gambar berikut










                       Berdasarkan gambar bus tersebut kemukakanlah


                           1. Apabila  bus  melaju  dengan  kecepatan  awal  40  km/jam  dan  bus
                              melakukan percepatan 0.4 m/s berapakah usaha yang dilakukan oleh bus

                              tersebut?
                           2. Apa  yang  terjadi  jika  bus  mengerem  dengan  perlambatan  0.2  m/s?

                              apakah bus masih dikatakan melakukan usaha?

                           3. Lalu bagaimana jika mobil biasa memiliki kecepatan yang sama dengan
                              bus, manakah diantara keduanya yang memiliki usaha lebih besar?

                           4. Kemukakan alasanmu























                                                          8
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20