Page 9 - LKS Usaha dan Energi Revisi Fix
P. 9
LKS FISIKA
SMA Kelas X Semester 2
Literasi
Teknologi
2. Jaringan Internet
E INFORMASI PENDUKUNG
Science
Gambar 1. Bus TransPadang.
(Sumber: www.wikipedia.org)
Pada jalan raya terdapat banyak kendaraan yang melintas dengan tujuan tertentu.
Kendaraan tersebut merupakan alat yang membantu manusia dalam bertransportasi. Bus
merupakan salah satu kendaraan umum yang banyak digunakan masyarakat luas. Ketika kita
ingin berpergian jauh maka kita memerlukan kendaraan agar dapat berpindah dari tempat satu
ketempat lainya. Lalu, bagaimana cara bus dapat berjalan? Apakah ada yang mempengaruhi
bus tersebut?
Bus merupakan jenis alat transportasi darat yang berfungsi untuk membawa
penumpang dengan jumlah banyak. Bus menggunakan bahan bakar diesel dan ada pula yang
menggunakan bahan bakar gas (BBG). Bus bergerak dikarenakan ada gaya luar yang
2