Page 28 - MODULPTERIDOPHYTA
P. 28

menghasilkan spermatozoid pada anteridiumnya.

                                           Makrospora  akan  membentuk  makroprotalium  dan  akan

                                             menghasilkan sel telur pada arkegoniumnya.
                                           Spermatozoid  ini  akan  bertemu  dengan  sel  telur  dan  akan

                                             membentuk zigot.

                                           Zigot ini kemudian tumbuh menjadi tumbuhan paku.
                                           Tumbuhan paku ini kemudian dapat membentuk dua jenis

                                             sporofil   yang    berbeda,   yaitu   mikrosporofil    dan
                                             makrosporofil.

                                           Mikrosporofil  akan  menghasilkan  sel  indukan  betina

                                             melalui mikrosporangium.
                                           Makrosporofil  akan  menghasilkan  sel  indukan  jantan

                                             melalui makrosporangium.

                                           Kedua sel indukan ini akan menjadi sel spora indukan pada
                                             fase  gametofit  selanjutnya  (prosesnya    akan  berulang

                                             kembali).
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33