Page 7 - E_MODULPTERIDOPHYTA
P. 7
KEGIATAN PEMBELAJARAN
TUMBUHAN PAKU (PTERIDOPHYTA)
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah kegiatan pembelajaran ini diharapkan :
1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian Pteridophyta
2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri Pteridophyta
3. Mahasiswa mampu mengklasifikasikan kelas Pteridophyta
4. Mahasiswa dapat mengetahui reproduksi Pteridophyta
5. Mahasiswa dapat mengetahui manfaat dan kerugian Pteridophyta dalam
kehidupan sehari-hari
6. Mahasiswa mampu mengintegrasikan Etnosains ke dalam pembelajaran
pada materi Pteridophyta
B. Uraian Materi
1. Pengertian Pteridophyta
Gambar 1. Tumbuhan Paku
Tumbuhan paku atau Pteridophyta (Yunani, Preton = bulu, phyton =
tumbuhan) merupakan kelompok Plantae yang sudah berkomus (memiliki
akar, batang, dan daun sejati) dan bereproduksi dengan spora. Merupakan
tumbuhan vaskuler (Tracheophyta) karena memiliki jaringan pengangkat air