Page 3 - LAILA AYU G.S (018) MODUL KUBUS
P. 3

Pendahulun :



                   A.          Deskripsi


                       Materi yang terdapat pada e-modul ini


               merupakan materi Kubus dengan didalamnya

               terdapat soal-soal latihan untuk melatih


               kemampuan siswa. E-modul ini membahas

               tentang Kubus dan materi disesuaikan dengan


               kehidupan sehari-hari agar siswa lebih mudah

               untuk belajar materi kubus dengan

               menyenangkan.



                   B.          Petunjuk penggunaan modul


                        1.  Pelajari daftar isi dengan cermat.

                        2.  Pelajari e-Modul secara berurutan .


                        3.  Pahami contoh-contoh soal yang ada

                              dan kerjakan soal latihan yang ada.

                        4.  Catatlah semua soal yang dirasa sulit


                              untuk dipecahkan kemudian tanyakan

                              kepaa guru .









                                                                                                                  2
   1   2   3   4   5   6   7   8