Page 20 - E-BOOK Virus DILLA
P. 20

a. konjungasi



         Konjugasi  adalah  tahap  reproduksi  seksual  pada


         bakteri  yang  ditandai  dengan  pemindahan  materi


         genetik secara langsung. Pemindahan itu terjadi dari


         satu  bakteri  ke  bakteri  lain  melalui  jembatan


         konjugasi.




    b. Transduksi




         Pada            proses              transduksi                 melibatkan                   peran

         organisme  lain,  yaitu  virus.  Itulah  mengapa


         rekombinasi  gen  antara  dua  bakteri  dijembatani


         oleh virus fag (bakteriofag). Virus yang paling sesuai


         digunakan untuk proses transduksi ini adalah virus


         fag  temperat.  Hal  itu  karena  virus  ini  mampu

         bereplikasi secara litik dan lisogenik.





     c. Transformasi



         Jika pada konjugasi bakteri akan memindahkan materi


         genetiknya  melalui  jembatan  penghubung,  pada


         transformasi  tidak  demikian.  Pada  transformasi,


         materi genetik akan dipindahkan oleh bakteri secara

         langsung  atau  tidak  melalui  jembatan  penghubung


         (jembatan  konjugasi).  Namun,  tidak  semua  bakteri


           yang  mampu  memindahkan  materi  genetiknya


         secara langsung.
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25