Page 20 - HASIL AKSI NYATA 1.2
P. 20

LANGKAH-LANGKAH


          MENYUSUN NARASI








                                                Pada bagian awal, karangan narasi


                                           biasanya diisi dengan kalimat pengantar

                                                yang memperkenalkan situasi serta


                                               tokoh-tokoh dalam karangan narasi

                                                                        tersebut






                                                   Di bagian tengah, karangan narasi


                                                   umumnya memiliki konflik. Konflik


                                                   yang muncul biasanya hanya satu,

                                                 namun tidak menutup kemungkinan

                                                  untuk munculnya beberapa konflik


                                                                              lain.






                                                        Karangan narasi juga memiliki


                                                      bagian akhir. Pada bagian akhir,

                                                               karangan narasi akan


                                                       menampilkan akhir cerita yang

                                                                           mereda.














                                                             NURKAENAH-CGP KAB.CIREBON         2
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25