Page 11 - PowerPoint Presentation
P. 11
Contoh:
Di rumah sakit, seorang perawat sedang mengukur suhu badan
seorang pasien.Termometer yang digunakan perawat tersebut
menunjukkan suhu badan pasien 40°C. a. Berapa derajat
Reaumur suhu badan pasien?
b. Berapa derajat Kelvin suhu badan pasien?
Jawab: a t°R = 4/5t°C=4/5 x 40°= 4 x 8° = 32°R
Jadi, suhu badan pasien adalah 32°R.
b. tK (40+273) K=313 K
Jadi, suhu badan pasien adalah 313 K.