Page 73 - PERANAN KAPTEN KYAI ILYAS DALAM PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DI LUMAJANG666_Neat
P. 73
GLOSARIUM
Agresi : penyerangan suatu negara terhadap negara lain yang merusak,serta
membahayakan suatu objek yang telah direncanakan dengan masud dan
tujuan tertentu.
Demiliterized: suatu area yang digunakan berinteraksi dengan pihak luar
Gerilya: cara berperang yang tidak terikat secara resmi pada ketentuan perang
(biasanya dilakukan dengan sembunyi-sembunyi dan secara tiba-tiba); perang
secara kecil-kecilan dan tidak terbuka
Gerilyawan: orang (pasukan) yang bergerilya
Hizbullah: laskar rakyat pada masa perjuangan kemerdekaan Republik
Indonesia
Interpretasi: pendapat, atau pandangan teoretis terhadap sesuatu
Kapten: pangkat perwira pertama peringkat pertama dalam ketentaraan
Kompi: bagian dari batalion yang dipimpin oleh seorang Kapten
Marinir: suatu cabang angkatan bersenjata yang berkemampuan untuk
menyerbu secara amfibi, menggunakan infanteri, kendaraan air, pesawat
udara, dan darat.
73 | M o d u l P e r a n a n K a p t e n I l y a s L u m a j a n g