Page 76 - Buku Elektronik Fisika Dasar_Fluida Statis dan Dinamis
P. 76
1.5 Kapilaritas
Sebelum munculnya lampu emergancy atau lampu cas,
masyarakat biasa menggunakan alat tradisional yang
disebut lampu teplok ketika tidak ada aliran listrik. Lampu
tersebut membutuhkan minyak tanah dan juga sumbu. Kita
hanya perlu membakar sumbu untuk menyalakan lampu
tersebut, seperti terlihat pada video 1.11 dibawah ini.
Apabila Anda amati lagi, pernahkah Anda memasak di
atas kompor minyak tanah? Apakah Anda mengamati apa
yang terjadi pada kompor minyak hingga bisa menyala?
Mengapa minyak tanah yang berada dibawah dapat
bergerak naik sehingga api kompor menyala?
Kedua peristiwa di atas terjadi karena kapilaritas.
Kapilaritas adalah gejala atau peristiwa meresapnya zat cair
melalui celah-cela sempit atau pipa kapiler. minyak tanah di
71