Page 106 - Buku Elektronik Fisika Dasar_Fluida Statis dan Dinamis
P. 106
Jenis aliran fluida dibagi menjadi dua jenis, yaitu aliran
laminer dan aliran turbulen
Debit (Q) adalah jumlah volume fluida yang mengalir
persatuan waktu. Besar debit aliran dapat dicari dengan
menggunakan:
= .
Karena fluida tidak mampu dimampatkan (inkompresibel),
maka aliran fluida di sembarang titik sama. Jika ditinjai
dari dua tempat, maka debit aliran 1 sama dengan debit
aliran 2
=
1 1
2 2
101