Page 3 - E-Modul Interaksi Makhluk Hidup Dengan Lingkungannya
P. 3
KATA PENGANTAR
DAFTAR GAMBAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT. Tuhan Yang Maha Esa karena atas segala
limpahan rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan e-modul berbasis
flipbook dengan judul “Interaksi Makhluk Hidup Dengan Lingkungannya” ini
dengan berjalan lancar. Penulis ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
turut serta berpartisipasi dalam menyelesaikan modul ini.
E-modul ini dapat digunakan siswa untuk menambahkan wawasan pengetahuan
mengenai materi interaksi makhluk hidup dengan lingkunganya, menambah
pengetahuan dan keterampilan teknologi abad 21, meningkatkan kemampuan
literasi sains, serta dapat digunakan guru sebagai bahan ajar interaktif.
Penulis menyadari bahwa modul ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh
karena itu, penulis menerima kritik dan saran yang membangun dari para pembaca
guna menghasilkan e-modul yang lebih baik lagi di masa mendatang. Terlepas dari
semua itu, penulis berharap dengan adanya e-modul “Interaksi Makhluk Hidup
Dengan Lingkungannya” ini bisa memberikan pengetahuan, pemahaman, dan
pengalaman baru bagi para pembaca dan sebagai rujukan bagi siswa untuk
memperoleh ilmu mengenai interaksi makhluk hidup dengan lingkungannya.
Penulis
iii