Page 9 - Kelas XI_Biologi_KD 3.3
P. 9

berlignin dan berisi protoplasma

                   Sitoplasma adalah cairan sel yang berada di luar inti, terdiri atas

                   air dan zat-zat yang terlarut serta berbagai macam organel sel
                   hidup

                   Sklerenkim  adalah    jaringan  dasar  hasil  modifikasi  parenkim,

                   mengalami penebalan lignin di seluruh dindingnya.

                   Stomata  atau  mulut  daun  berfungsi  sebagai  jalan  transpirasi
                   dan jalan pernapasan

                   Trikomata  adalah  derivat  epidermis  yang  membentuk  struktur

                   beragam  seperti  rambut,  sisik,  rambut  kelenjar,  tonjolan,  dan
                   lain-lain

                   Xylem  adalah  jaringan  pembuluh  yang  berfungsi  mengangkut

                   air  dan  zat  hara  lainnya  dari  tanah  ke  daun.  Jaringan  xilem

                   terdiri atas sel-sel trakea, trakeid, dan parenkim pengiring


                                                      ⌂ ⌂   Daftar Isi
                                                            Daftar Isi







                                                       e-Modul 2018
                           Direktorat Pembinaan SMA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14