Page 105 - E-MODUL ACCURATE ONLINE
P. 105
6 ▪ Masuk ke tab “Info Lainnya” pilih metode bayar “Tunai/Lainnya”
kemudian isi keterangan pada kolom keterangan dengan kalimat
“Pembayaran uang muka pesanan pembelian”
▪ Jika data yang diisikan telah sesuai, maka klik tombol “Simpan”
Gambar 116 Proses pembayaran uang muka pesanan pembelian 2
Mengecek Hasil entri transaksi pesanan pembelian dengan uang muka
Setelah melakukan entri pesanan pembelian dengan uang muka di Accurate
Online, Anda dapat mengecek hasil entri transaksi dengan cara sebagai berikut:
TIPS
HASIL ENTRI PESANAN PEMBELIAN
Langkah untuk melihat hasil
entri pesanan pembelian yaitu
klik menu Pembelian
| Pesanan pembelian
Gambar 117 Hasil entri pesanan pembelian
kemudian pilih list atau daftar
(pada pojok kiri)
HASIL ENTRI TRANSAKSI UANG MUKA
Langkah untuk melihat hasil
entri uang muka pesanan
pembelian yaitu klik menu
Pembelian
Gambar 118 hasil entri uang muka pesanan pembelian
| Uang Muka Pembelian
E-MODUL KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE ONLINE 105