Page 125 - E-MODUL ACCURATE ONLINE
P. 125
Gambar 159 Jurnal atas pencatatan aset tetap
8. Entri Transaksi Retur Pembelian Kredit
Hal-hal yang perlu diingat ketika mengentri transaksi retur pembelian kredit:
a) Transaksi ini memiliki pengaruh terhadap: akun utang dagang, harga pokok
pembelian, persediaan barang dagang, kartu pemasok dan kartu persediaan.
b) Setelah mengentri transaksi retur pembelian kredit disarankan untuk mengecek
terlebih dahulu jurnal yang dihasilkan.
c) Hasil entri pembelian kredit dapat dilihat melalui menu Pembelian | Retur
Pembelian | List (Daftar). Sedangkan jurnal dapat dilihat setelah entri
transaksi telah dilakukan.
d) Dokumen sumber : Bukti No: 7.0
Gambar 160 dokumen bukti transaksi 7.0 retur pembelian
E-MODUL KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE ONLINE 125