Page 178 - E-MODUL ACCURATE ONLINE
P. 178

TAHAP 2 ENTRI DOKUMEN 15.2

                    5     Langkah berikutnya yaitu mengentri transaksi pengembalian dana atas

                          barang yang telah diretur. Sistem dari entri tahap 2 ini yaitu mengurangi

                          nilai  penerimaan  dari  penjualan  karena  terdapat  barang  yang

                          dikembalikan oleh pelanggan. Langkah pertama yang harus dilakukan

                          yaitu:
                          Klik Penjualan | Penerimaan Penjualan
























                                        Gambar 221 menu penjualan | penerimaan penjualan

                    6     Berikut hal yang harus dilakukan pada saat mengisi form Penerimaan

                          Penjualan.

                          ▪  Pilih Terima dari: C-001 Pelanggan Tunai

                          ▪  Bank: Bank

                          ▪  No Bukti#: SP.2023.01/03

                          ▪  Tanggal bayar: 22/01/2023

                          ▪  Klik tombol Ambil kemudian pilih faktur no NK.2023.01/01 (retur
                           penjualan) yang secara otomatis nilai bayar akan bernilai negatif (-).

                          ▪  Klik tombol “Hitung Nilai Pembayaran” untuk menampilkan nilai

                           pembayaran sebesar Rp-133.200 secara otomatis.

                          ▪  Pastikan Nilai Pembayaran dan Faktur Dibayar memiliki nilai yang

                           sama.

                          ▪  Kemudian simpan formulir.







                                                      E-MODUL KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE ONLINE           178
   173   174   175   176   177   178   179   180   181   182   183