Page 60 - Bahan_Ajar_Pipit[1]_(1)[1]_Neat
P. 60
DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING
rendah ini akan berpindah ke atas. Sedangkan konveksi paksa adalah konveksi
yang dibantu oleh benda eksternal seperti kipas, pompa dan pengaduk.
Persamaan yang menghubungkan beberapa besaran yang memengaruhi laju
kalor konveksi ditunjukkan dengan persamaan di bawah:
Q
H = = hA∆T
t
Dengan :
H = Q/t = laju kalor konveksi (W) atau (J/s)
2
A = luas permukaan yang bersentuhan dengan fluida (m )
o
∆T = beda suhu antara benda dan luida ( C atau K) dan
-1
h = koefisien konveksi (Wm K )
-2
Cuaca merupakan salah satu aplikasi dari konveksi. Perbedaan suhu dan
kelembaban mempengaruhi pergerakan awan dan akan berakibat pada cuaca
di suatu daerah.
0
Pada suatu Fluida mempunyai Koefisien Konveksi Termal 0,01 kal/ms C
2
kemudian memiliki luas penampang aliran 10 cm . Jika fluida tersebut
0
mengalir pada sebuah dinding dengan suhu 100 C dan menuju dinding
0
lainya dengan suhu 50 C, lalu kedua dinding dalam keadaan sejajar,
maka berapa besar kalor yang dirambatkan.
Diketahui:
0
h = 0,01 kal/ms C
A = 10 cm = 1 x 10 m
-3
2
2
0
∆ T = (100 C-50 C) = 50 C
0
0
Ditanyakan: H?
60