Page 26 - E-MODUL 1 terbaru
P. 26
• Emosi, rasa sakit dan ketakutan. Hal ini menyebabkan terjadinya impuls
yang merangsang pusat pernafasan, sehingga penghirupan udara
semakin kuat.
• Ketinggian tempat. Tempat yang tinggi memiliki kadar oksigen rendah, sehingga akan
mengakibatkan sesak napas dan peningkatan frekuensi pernapasan.
Volume Dan Kapasitas Paru-Paru
Untuk mempermudah untuk mengetahui macam-macam volume udara pernapasan
maka perhatikanlah tabel berikut ini:
Tabel 1. 2 Volume Udara Pernapasan
Jenis volume Ukuran volume Pengertian
Volume Tidal (VT) 500 cc Volume udara yang masuk
dan keluar paru-paru pada
saat terjadi pernapasan
biasa.
Volume Suplemen/ Vol- Pria: 1.200 ml Volume udara yang masih
ume cadangan ekspirasi Wanita: 800 ml dapat dikeluarkan
(VCE) maksimum dari paru-paru
setelah ekspirasi normal.
Volume Komplemen/ Pria: 3.100 ml. Volume udara yang masih
Volume cadangan In- Wanita: 1.900 ml dapat dihirup maksimum.
spirasi (VCI) setelah inspirasi normal.
Volume Residu (VR) 1000 ml Volume udara yang tersisa
didalam paru-paru setelah
melakukan ekspirasi
maksimal.
Kapasitas residu Fungsiol Pria: 2.400 ml Volume residu ditambah
(KRF) Wanita: 1.800 ml volume cadangan ekspirasi
Kapasitas Vital (KV) Pria: 4.800 ml Jumlah volume tidal +
Wanita: 3.100 ml volume suplemen + volume
komplemen atau volume
maksimal yang dapat
dikeluarkan dalam satu
ekspirasi setelah inspirasi
maksimal
Kapasitas Inspirasi (KI) Pria: 3.600 ml Udara dihirup maksimal
Wanita: 2.400 ml yang dapat setelah ekspirasi
normal KI=VT + VCI
Volume respirasi per menit Volume tidal x jumlah
pernapasan permenit
Kapasitas total paru pa Pria: 6000 ml Banyaknya udara yang
(KTP) Wanita: 4.200 ml dapat ditampung oleh pa ru-
paru, KTP = KV+VR
15