Page 24 - 50 kisah menakjubkan buku (3)
P. 24

61. Dua Istana


                                                  Dari Emas


             uatu hari, datang seorang miskin meminta                Sementara pada malam harinya, si muslim
        S sedekah pada seorang muslim kaya. “Tuan,  kaya bermimpi melihat dua buah bangunan yang
        berilah aku sedekah sepuluh buah roti, lima potong  terbuat dari emas. Bangunannya sangat indah
        daging, dan uang dua dirham.”  Namun, muslim  dan berkilauan.
        kaya itu tak bersedia memberinya sedekah.                    “Semua bangunan ini untukmu, andai
               Kemudian, pergilah  si miskin dari rumah  saja tadi siang engkau mau memberi sedekah.
        si muslim kaya, dan meminta sedekah kepada  Kini, bangunan itu sudah dimiliki oleh seorang
        seorang nasrani. Rupanya, orang nasrani itu merasa  nasrani,” tiba-tiba terdengar sebuah suara dalam
        kasihan melihat si miskin. Ia pun memberi semua  mimpi itu.
        sedekah yang diminta. Si miskin pun pulang ke                Si muslim kaya pun terbangun. Ia bergegas
        rumahnya dengan gembira.                              pergi mendatangi orang nasrani itu, “Wahai
                                                              sahabatku, maukah engkau menjual amal itu

   61                                                         kepadaku dengan harga seratus ribu dirham?”
                                                                     “Maaf, amal baik yang diterima dari Allah
                                                           tidak dapat diperjualbelikan, sekalipun dengan
                                                                   harga bumi beserta seisinya,” jelas orang
                                                                         nasrani. Saat itu juga, ia langsung masuk
                                                                            Islam serta mengakui kebenaran
                                                                              agama Islam.


















                                                                              Kak Nurul Ihsan/www.ebookanak.com

                    www.ebookanak.com # Kak Nurul Ihsan # 0815 6148 165                                                                   www.ebookanak.com # Kak Nurul Ihsan # 0815 6148 165
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29