Hilangnya keanekaragaman hayati Disebabkan antara lain oleh: 1) Hilangnya habitat 2) Pencemaran tanah, air, dan udara 3) Perubahan iklim global 4) Eksploitasi hewan dan tumbuhan 5) Adanya spesies pendatang 6) Industrialisasi kehutanan dan pertanian