Page 52 - E-Modul Alat Optik_Neat
P. 52

Persamaan perbesaran teropong untuk mata berakomodasi maksimum:


                                                                      +        
                                                                     
                                            =          =        (             )
                                                                           



               Persamaan panjang teropong:


                                                     =    +            
                                                              


                b. Teropong Bumi

                       Teropong bumi atau sering disebut teropong medan tersusun atas
               tiga lensa cembung yaitu lensa objektif, lensa pembalik, dan lensa okuler.

               Bayangan yang dibentuk bersifat maya, tegak, dan lebih dekat. Lensa
               pembalik  hanya  berfungsi  membalik  bayangan  yang  dibentuk  lensa
               objektif  agar  menjadi  tegak.  Teropong  bumi  lebih  sering  digunakan

               dengan mata berakomodasi maksimum.

               Mata Tidak Berakomodasi

               Persamaan perbesaran untuk mata tidak berakomodasi sebagai berikut:


                                                                     
                                                         =
                                                                     



               Persamaan panjang teropong


                                                =    + 4   +                
                                                          
                                                                  

               Mata Berakomodasi Maksimum


               Persamaan  perbesaran  untuk  mata  berakomodasi  maksimum  sebagai
               berikut:


                                                                      +        
                                                                     
                                            =          =        (             )
                                                                           







                                                                                                           52
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57