Page 122 - Terampil Berkomputer Teknologi Informasi dan Komunikasi
P. 122

Uji Kompetensi Semester 2



                  Kerjakanlah di buku latihanmu.
                  A.     Pilihlah jawaban yang paling tepat.
                  1.  Alat berikut yang termasuk ke dalam alat masukkan  9.  Program aplikasi yang dapat mengolah kata adalah
                      adalah ...                                     ...
                      a. printer                                     a. Microsoft word
                      b. monitor                                     b. Microsoft excel
                      c.  keyboard                                   c. Adobe Photoshop
                      d.  memory                                     d. Macromedia FLash
                  2.  Alat yang berfungsi memproses masukan yang  10.  Jika kamu ingin mendengarkan musik, kamu dapat
                      diterima oleh komputer sehingga dihasilkan     menggunakan program ...
                      informasi yang sesuai dengan kebutuhan disebut   a. Microsoft Word
                      alat ...                                       b. Adobe Acrobat
                      a.  input                                      c. Winamp
                      b.  output                                     d. Encharta
                      c.  process                                11.  Di bawah ini adalah keuntungan memakai program
                      d.  access                                     aplikasi pengolah kata, kecuali ...
                  3.  Tahapan pengolahan data yang benar adalah ...  a.  Tulisan atau naskah yang ditulis memakai program
                      a. proses-alat keluaran                           ini akan tersusun rapi
                      b. proses-alat keluaran-proses                 b.  Tulisan tersebut dapat dikoreksi setiap saat jika
                      c.  alat keluaran-proses-alat masukan             terdapat kesalahan
                      d.  alat masukan-proses-alat keluaran          c.  Huruf yang digunakan beragam
                  4.  Tombol yang digunakan untuk menghapus karakter   d.  Hasil tulisan tidak dapat disimpan dikomputer
                      (spasi) di sebelah kanan kursor adalah ...  12.  Microsoft Excel adalah program aplikasi yang
                      a. delete                                      digunakan untuk ...
                      b. escape                                      a. mengolah kata
                      c. tab                                         b. mengolah data
                      d. enter                                       c. mengolah angka
                  5.  Processor terdiri atas dua bagian utama yaitu ...  d. mengolah gambar
                      a.  unit kendali dan unit skala            13.  Salah satu program pengolah video adalah ...
                      b.  unit kendali dan unit tidak terkendali     a. Microsoft Video
                      c.  unit kendali dan unir aritmetika dan logika  b. Adobe Premier
                      d.  unit aritmetikan dan unit logika           c. Windows Draw
                  6.  Memori yang dapat diakses oleh programmer untuk   d. Sql Server
                      diambil isinya dan dapat diisi kembali adalah ...  14.  Pada tampilan window Microsoft Word, ikon atau
                      a. RAM                                         menu yang menampilkan nam dokumen yang
                      b. ROM                                         sedang dibuka adalah ...
                      c. DVD                                         a. title bar
                      d. Storage                                     b.  toolbar quick acces
                  7.  Bagian RAM yang digunakan untuk menyimpan      c. ribbon
                      data yang akan diolah dan hasil pengolahan adalah   d. scroll bars
                      ...                                        15.  Cara lain untuk membuka dokumen baru adalah ...
                      a.  Input storage                              a. Ctrl+M
                      b.  Output storage                             b. Ctrl+W
                      c.  Working storage                            c. Ctrl+N
                      d.  Program storage                            d. Ctrl+F1
                  8.  Alat keluaran yang menghasilkan cetakan pada  16.  Dalam pengetikan, tombol backspace berguna
                      kertas sebagai medianya disebut ...            untuk ...
                      a. monitor                                     a.  membuat paragraf baru
                      b. printer                                     b.  berpindah ke awal baris
                      c. memori                                      c.  menghapus satu karakter yang ada di sebelah
                      d. print sheet                                    kanan insertion point
                                                                     d.  menghapus satu karakter yang ada di sebelah kiri
                                                                        insertion point




                                                                                      Uji Kompetensi Semester 2  113
   117   118   119   120   121   122   123   124   125   126   127