Page 30 - PowerPoint Presentation
P. 30

Pantoporia hardonia





                         Common Lascar




             Nymphalidae








                          Memiliki sayap yang berwarna coklat dengan


                          panjang sayap 2,5 cm, konsentrasi warna tampak

                          dari sayap atas baik sayap depan dan sayap

                                                                                                                                http://www.butterflycircle.com/showthread.php?14590-Pantoporia-
                          belakang terlihat lebih dominan daripada sayap                                                        hordonia-or-sandaka

                          bawah. Terdapat warna sekunder yang


                          membentuk pita (band) orange pada sayap


                          depan memiliki 3 baris pita sedangkan pada                                                                Kingdom                   Animalia

                          sayap belakang hanya memiliki 2 baris pita.                                                               Phylum                    Arthropoda



                                                                                                                                    Class                     Insecta


                                                                                                                                    Order                     Lepidoptera


                                                                                                                                    Family                    Nymphalidae


         Kupu-kupu ini ditemukan di daerah dekat dengan saluran air                                                                 Genus                     Pantoporia


                                                                                                                                    Species                   P. hardonia
                                                                   Food plant : Acacia & Albizzia



                                                                                                                                     Kupu-kupu jenis ini jarang
            See more                                                                                                                 ditemukan di kawasan Gumuk


            :                                                                                                                        Ledokombo, terdapat 1 individu

                    http://www.learnaboutbutterflies.                                                                                selama tiga hari pengamatan
                    com/Malaysia%20-                                                                                                                                                              27
                    %20Pantoporia%20hordonia.htm
                                                                                                                                                                         Kupu-kupuPedia
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35