Page 204 - Fun Indonesian Language-Patrick Fiskhas Maranta
P. 204
Semua contoh di atas adalah penggunaan kata "iya" untuk
menyatakan persetujuan atau pemenuhan terhadap
permintaan atau pertanyaan dari orang lain.
(All of the examples mentioned above are the use of the word "yes" to express
agreement or compliance with requests or questions from others.)
b) Tidak (No)
Kata "tidak" digunakan untuk menolak atau menyangkal
pertanyaan atau pernyataan yang diajukan. Ini menunjukkan
bahwa kita tidak setuju atau tidak membenarkan hal yang
ditanyakan atau dinyatakan. Berikut beberapa kalimat
penolakan.
(The word "No" is used to reject or deny a question or statement. It indicates that
we disagree or do not acknowledge what is asked or stated. Here are some sentences
of refusal.)
"Maaf, saya tidak bisa datang bersamamu.“
(Sorry, I can't come with you)
"Tidak, saya tidak setuju dengan pendapat kamu.“
(No, I don't agree with your opinion)
“Tidak, saya ingin memesan ayam goreng saja.“
(No, I just want to order fried chicken)
"Tidak, maaf, saya tidak bisa menemanimu ke pameran
likuran.“
(No, sorry, I can't accompany you to the art exhibition)
“Tidak, maaf, saya tidak terlalu menyukai makanan Gudeg.”
(No, sorry, I'm not really fond of Gudeg food)
195