Page 135 - Fun Indonesian Language-Patrick Fiskhas Maranta
P. 135

C. TATA BAHASA




            1.  S + P + Ket

                     Dalam  bahasa  Indonesia,  kalimat  terdiri  dari  tiga  elemen
                utama:  subjek,  predikat,  dan  keterangan.  Memahami  struktur

                kalimat ini akan membantu Anda dalam membangun kalimat yang
                jelas dan teratur.

                     (In the Indonesian language, a sentence consists of three main elements: subject,

                predicate, and adjunct. Understanding this sentence structure will help you construct
                clear and organized sentences.)



                Kita cermati contoh berikut ini!

                (Let's take a look at the following example!)


                Saya (I) makan (eat) nasi goreng (fried rice)            di restoran (at the restaurant)





                             Subjek                Predikat                          Keterangan
                             (subject)             (Predicate)                     (Adverbial Phrase)


                Notes:

                1. Subjek (Subject)
                     Subjek  adalah  bagian  dari  kalimat  yang  menerangkan  siapa
                     atau apa yang melakukan tindakan atau yang dijelaskan oleh

                     predikat.

                     (Subject is a part of a sentence that tells us who or what performs the action or is
                     described by the predicate.)

                2. Predikat (Predicate)
                     Predikat  adalah  bagian  dari  kalimat  yang  menerangkan
                     tindakan atau keadaan subjek.

                     (Predicate is a part of a sentence that describes the action or state of the subject.)










                                                                                                            127
   130   131   132   133   134   135   136   137   138   139   140