Page 48 - Marketing Alfa Class 2022 kelas X (Buku Siswa)
P. 48
TTM (Tebus Terus Murahnya)
Role: promo untuk meningkatkan APC
Periode: 1 – 15; 16 – 30
Media Expossure: mailer, koran Sindo, POP
dan Meja Kasir
Display: meja kasir Gambar 3.20
Sumber: Google pic
Treatment: Penawaran, Fokus pemenuhan stock dan
display.
Setelah mengetahui program-
program promosi Alfamart dan
Alfamidi, sekarang kalian amati
persamaan dan perbedaan
mekanisme program promosi
yang ada! Juga tuliskan
kekurangan dan kelebihannya!
Promosi 43