Page 105 - 5. Modul Pengoperasian dan Pemeliharaan Traktor Roda 4 dan Rotavator.docx
P. 105

BAB VII
                                       PENUTUP


                   Pelatihan teknis pengoperasian dan perawatan
               traktor roda empat dan rotavator sangat berguna bagi
               petugas khususnya bagi para penyuluh pertanian,
               UPJA (Unit Pelayanan Jasa Alsintan) dan petani di
               lapangan. Jumlah unit traktor roda empat dan rotavator
               sudah banyak diperbantukan oleh pemerintan, akan
               tetapi    dalam     penggunaannya        masih     terdapat
               permasalahan      salah   satunya adalah pemahaman
               opterator dalam pengoperasian dan perawatan yang
               benar dan sesuai K3 masih kurang. Oleh karena itu
               modul ini berfungsi sebagai panduan para penyuluh,
               operator, pengurus UPJA, maupun petani untuk dapat
               mengoperasikan mesin dengan benar dan menangani
               langsung masalah yang di lapangan.
                   Setelah mengikuti pelatihan ini penyuluh, petani
               milenial, operator, pengurus UPJA dan pihak lain selaku
               mitra petani dapat membantu mengatasi kesulitan yang
               dihadapi petani dan bagi petani dapat melakukan
               pengoperasian dan perawatan peralatannya khususnya
               traktor roda empat dan rotavator dengan baik dan
               benar.


               A. Rangkuman
                  1. K3 adalah suatu kondisi dalam pekerjaan yang
                      sehat dan aman baik itu dari pekerjanya,
                      perusahaan, masyarakat dan lingkungan sekitar
                      tempat kerja atau dengan kata lain suatu usaha
                      untuk mencegah setiap perbuatan atau kondisi
                      tidak    sehat    yang     dapat    mengakibatkan
                      kecelakaan.
                  2. Tujuan penerapak K3 adalah melindungi dan
                      menjamin keselamatan setiap pekerja di tempat




                                                                        97
   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110