Page 17 - 5. Modul Pengoperasian dan Pemeliharaan Traktor Roda 4 dan Rotavator.docx
P. 17

dari kemungkinan benturan atau pukulan dan
                         kejatuhan benda.
                      d. Pelindung telinga. Melindungi pendengaran
                         petugas dari suara keras yang melampaui
                         batas kekuatan pendengar dengan spesifikasi
                         sesuai tempat kerja.
                      e. Pelindung kaki. Melindungi kaki terhadap
                         bahaya listrik, mekanik, kimia, panas, dll.
                         Dengan spesifikasi daya sekat 1 – 6 kV, 6 –
                         20 kV dan terbuat dari bahan karet, kulit,
                         kanvas, dan bahan sintesis lainnya.
                      f. Pelindung      tangan.     Melindungi     tangan
                         terhadap bahaya listrik, mekanik, kimia, panas
                         dll , dengan spesifikasi daya sekat l.000 Volt,
                         I-6 kV, 6 kV. Terbuat dari bahan katun, nilon,
                         kanvas, kufit, karet, lapisan  asbes dan bahan
                         sintetis lainnya dan memiliki ukuran pendek
                         dan panjang.
                      g. Pelindung      kaki.   Untuk     menghindarkan
                         kerusakan kaki dari tusukan benda tajam,
                         tertimpa benda yang berat, terbakar oleh zat
                         kimia.
                      h. Pakaian      pelindung.    Melindungi      badan
                         terhadap bahaya listrik, mekanik, kimia, panas
                         dll. Dengan spesifikasi besar (LL), besar (L),
                         sedang (M) dan kecil (S). terbuat dari bahan
                         katun,     karet,    neoprene,      polveethane,
                         campuran/lapisan sabes, timah hitam dan
                         bahan sintesis lainya. Pakaian kerja harus
                         dianggap sebagai alat pelindung diri. Pakaian
                         tenaga kerja pria yang melayani mesin harus
                         sesuai dengan pekerjaanya. Pakaian kerja
                         wanitasebaiknya          berbentuk         celana
                         panjang,baju yang pas,tutup rambut dan tidak
                         memakai perhiasan-perhiasan.Pakaian kerja





                                                                         9
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22